5 Jenis Peluang Bisnis Online Hampir Tanpa Modal

Bisnis adalah salah satu jalan keluar bagi kita yang ingin mendapatkan penghasilan tanpa harus bekerja kepada orang lain, cukup dengan berbisnis, peluang untuk mendapatkan penghasilan bisa menjadi kenyataan, namun tentu saja dalam dunia bisnis ada pasang surutnya, kadang bisnis bisa mengalami kerugian jadang bisnis bisa mengalami untung yang sangat berlimpah, semuanya tergantung dari trik dan strategi bisnis yang digunakan.

Kita berfikir bahwa yang bisa memulai bisnis ialah mereka yang mempunyai modal, lain halnya dengan orang yang terbentur kendala modal, mereka punya keinginan untuk berbisnis dan memiliki ide untuk berbisnis namun tidak dapat terealisasi dikarenakan modal yang minim atau tidak mempunyai modal sama sekali, untuk saat ini jika anda memang tipe yang tidak mempunyai modal, anda tidak perlu khawatir, dengan media internet, modal yang sangat minim pun bisa digunakan untuk berbisnis, anda bisa mencoba beberapa alternatif bisnis hampir tanpa modal, yaitu sebuah bisnis dengan memanfaatkan tekhnologi yang sedang berkembang saat ini, salah satunya adalah bisnis online.

Perlu anda ketahui seiring dengan kemajuan tekhnologi informasi, peluang bisnis tanpa modal bisa anda realisasikan, mungkin hanya dengn bermodalkan koneksi internet, keinginan, motivasi, usaha, pengetahuan dan kemampuan anda bisa mendapatkan penghasilan dari bisnis online, lantas seperti apakah bisnis online tersebut ?


Jenis peluang bisnis online hampir tanpa modal


Ada beberapa bisnis online yang bisa kita coba tanpa harus mengeluarkan uang secara langsung untuk bisnis tersebut, beberapa alternatif bisnis hampir tanpa modal yang bisa anda coba adalah sebagai berikut :

1. Menjadi Publisher Iklan

Menjadi publisher iklan tidak bisa dipandang sebelah mata, karena telah banyak orang yang sukses hanya dengan publisher iklan, metode publisher iklan yang saat ini populer adalah metode PPC (Pay Per Click) yaitu komisi yang kita dapat ketika ada pengunjung yang melakukan klik pada iklan yang kita pasang. Salah satu iklan jenis ini adalah Google adsense, Bidvertiser, Infolink, Chitika dan masih banyak lagi, namun diantara iklan metode PPC tersebut, yang paling digemari adalah adsense, periklanan yang satu ini terbukti membayar publisher dengan benar, dan sudahh banyak orang kaya baru hanya dengan menggeluti media periklanan yang satu ini.
Syarat untuk menjadi publisher iklan minim biaya, beberapa syaratnya adalah 
  • Memiliki web atau blog gratisan
  • Diterima menjadi publisher iklan tersebut
  • Mampu mengelola web atau blog dengan baik, sehingga blok mendapatkan banyak pengunjung, semakin banyak pengunjung maka peluang klik terhadap iklan yang kita pasang akan semakin banyak dan dollar yang kita dapatkan juga akan semakin banyak

2. Menjadi Affiliate Marketing

Affiliate marketing adalah bisnis yang mengharuskan kita memasarkan produk milik orang/sebuah perusahaan tertentu,syaratnya tentu harus memiliki website/blog gratisan khusus untuk memasarkan produk mereka, jka barangnya terbukti terjual maka kita akan mendapatkan komisi dari hasil penjualan tersebut, besarnya keuntungan yang kita dapatkan tergantung dari perjanjian kita denga pemilik produk tersebut, contoh yang menggunakan metode ini untuk memasarkan produknya adalah, amazon.com, clickbank.com, dan masih banyak lagi lainnya, anda bisa search langsung di google.

3. Paid To Click (dibayar ketika iklan kita klik)

Pada dasarnya PTC mirip dengan PPC, tetapi untuk mendapatkan keuntungan dari bisnis ini anda sebagai member harus melakukan klik iklan sendiri pada jasa penyedia situs iklan tersebut. PTC merupakan suatu program bisnis online perantara antara pemasang iklan dan member program PTC tersebut. 

4. Paid To Review (PTR)


untuk menjadi anggota PTR adalah anda harus memiliki kemampuan menulis yang berbau promosi dan dapat menarik minat pembaca, PTR sendiri adalah bisnis online untuk menghasilkan uang yang cukup mudah untuk dilakukan, tugas kita adalah mengulas atau review suatu produk dari advertiser/pemasang iklan. Kita sering menjumpai banyak blog atau website yang menampilkan iklan baik berupa banner/text, bisa dikatakan website atau blog tersebut masuk dalam kategori website advertiser, mereka berani menawarkan pasang iklan berbayar yang didominasi karena trafik yang sudah membanjiri website/blog mereka.

5. Menjadi Penulis Kontent


Salah satu bisnis online yang saat ini cukup banyak digemari, ada beberapa situs yang menawarkan untuk menjadi penulis artikel untuk blog yang mereka kelola, namun tentu saja dengan syarat - syarat tertentu, intinya artikel yang kita buat sebisa mungkin harus memiliki optimasi seo didalamnya, untuk menjadi penulis konten anda dituntut mampu dan terbiasa membuat artikel yang panjang, dan anda terdaftar sebagai member pada situs penyedia penulis konten, keuntungan yang bisa kia dapatkan adalah $3 untuk satu artikel, bahkan bisa mencapai $7 jika artikel yang anda buat berkualitas, bukan hasil KOPAS, unik dan teroptimasi seo dengan baik.


Jika anda termotivasi dengan bisnis dan memiliki modal yang minim, peluang diatas bisa anda coba, dan gali ilmunya, tapi ingat, tidak ada kesuksesan yang instan, terkecuali anda ditakdirkan beruntung.








Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "5 Jenis Peluang Bisnis Online Hampir Tanpa Modal"

Post a Comment